Kunjungan Project

19 Oktober 2023

Kegiatan Saving’s Group berisi kegiatan menabung, pinjaman uang, dan pembagian sisa hasil usaha (SHU ini dilakukan setiap satu kali dalam setahun), selain itu kelompok juga mengumpulkan uang kas di setiap pertemuan (uang kas digunakan untuk membeli atk, foto copy, dan untuk acara rekreasi yang dilakukan setiap satu kali setahun). Semua dana dan biaya kelompok ini didapatkan dari anggota dan untuk anggota.

Hingga saat ini jumlah uang yang bisa dipinjamkan ke anggota kelompok sebesar 1.000.000/orang dengan cicilan selama 6 bulan dan Bunga sebesar 2%.
Kelompok yang diberi nama “Gelombang Cinta” dan terletak di Kelurahan Bintaro ini beranggotakan 15 orang, kelompok ini sudah terbentuk sejak tahun 2019.

Kelompok Gelombang Cinta merupakan salah satu kelompok yang masih tetap berjalan secara mandiri sampai saat ini setelah YNLM Lombok melakukan penutupan project ditahun 2020.

YNLM

Writer & Blogger

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Yayasan Nurani Luhur Masyarakat

Kantor Pusat:

Komplek Taman Setia Budi Indah Blok K No. 36, Kelurahan Tanjung Rejo, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara. 20122.

Kantor Cabang Lombok:

Jalan Kelapa Tiga No.16, Lingkungan Gerisak, Sekarbela, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat

Recent news

  • All Post
    •   Back
    • Cerita Kami
    • Galeri Video
    • Galeri Foto
    • Uncategorized

© 2025 with Yayasan Nurani Luhur Masyarakat